Minggu, 30 Oktober 2016

Visi Misi Tujuan

A.      Visi Sekolah
Terciptanya sekolah ramah anak, unggul dalam prestasi, berkarakter,berakar pada budaya bangsa, danberwawasan lingkungan, berlandaskan IMTAQ dan IPTEK.

B.       Misi Sekolah
1.  Melaksanakan kegiatan pembelajaran yang efektif
2.  Menumbuhkembangkan penghayatan dan pengmalan terhadap agama
3.  Menciptakan suasana sekolah yang kondusif
4.  Mengembangkan budaya daerah bagi siswa
5.  Melayani anak yang berkebutuhan khusus (ABK) dengan baik
6.  Mengembangkan pribadi yang cinta tanah air

C.      Tujuan Sekolah
 Meletakkan dasar kecerdasan, pengetahuan, kepribadian, akhlak mulia, keterampilan untuk hidup mandiri dan mengikuti pendidikan lebih lanjut.


Load disqus comments

0 komentar